Sudah Lewat 5 Tahun! Ini Part Mobil yang Harus Anda Ganti

Pertama ada lampu mobil yang penting sekali untuk diganti. Lampu mobil punya peran penting dalam keamanan berkendara. Tidak hanya sekadar aksesori namun komponen ini membantu Anda melihat jalanan dengan jelas saat mengemudi.
Sebenarnya lampu kendaraan bisa saja harus sering-sering diganti karena intensitas pemakaian yang tinggi. Apalagi jika jenis lampu yang Anda gunakan kualitasnya kurang begitu bagus.
Pastikan untuk memilih jenis lampu yang tepat dengan kualitas tinggi. Jangan tunda mengganti lampu jika sudah waktunya agar Anda tetap bisa berkendara dengan nyaman dan aman.
-
Filter
Kemudian ada komponen filter yang harus sering diganti, bahkan sebelum 5 tahun usia pemakaian mobil. Filter ini merupakan bagian yang sangat penting dan ada banyak jenisnya. Mulai dari filter oli, filter bahan bakar, filter pendingin, dan lain-lain.
Komponen filter berperan dalam menyaring kotoran dan partikel kecil. Jika filter tersumbat dan tidak segera diganti maka fungsi kerjanya jadi kurang optimal. Setiap kali servis bagian ini memang akan selalu dibersihkan namun jika sudah waktunya ganti maka tidak boleh ditunda lagi.
-
Ban Mobil